Ekspedisi EGSA merupakan kegiatan penelitian dan pelatihan praktis secara langsung di lapangan yang dilakukan oleh mahasiswa Departemen Geografi Lingkungan. Kegiatan Ekspedisi dalam pelaksanaannya dibagi ke dalam tujuh divisi kajian fisik dan sosial, yaitu Geohidrologi, Survei dan Pemetaan Geomorfologi, Hidrologi Permukaan, Manajemen Bencana, Geografi Manusia, Ekonomi Lingkungan, dan Geografi Infrastruktur. Kegiatan ekspedisi terdiri dari pengambilan data, pengolahan data, dan pembuatan output hasil penelitian.

Ekspedisi EGSA 2020
Ekspedisi EGSA 2023